Kualifikasi Piala Dunia 2026, Hari Ini Philipina vs Indonesia, Ini Jadwalnya
Skuad Timnas sepak bola Indonesia. (net)
TRANSKEPRI.COM.JAKARTA- Link live streaming Filipina vs Indonesia bisa dilihat informasinya di sini. Skuad Garuda akan memetik kemenangan pertama di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Filipina vs Indonesia digelar di Stadion Rizal Memorial, Manila. Laga itu akan berlangsung, Selasa (21/11/2023) pukul 18.00 WIB.
Indonesia mempunyai catatan head to head yang bagus melawan Filipina. Dalam 25 pertandingan, tim Merah-Putih menang 20 kali, imbang empat kali, dan cuma sekali kalah.



Tulis Komentar