Dipimpin Kapolresta Barelang, Tim Gabungan Bongkar Kampung Aceh
Pembongkaran Lokasi Peredaran Narkoba Dan Judi di Kawasan Kampung Aceh, Kota Batam oleh tim gabungan, Jumat (31/03/23). (transkepri.com/adri).
TRANSKEPRI.COM.BATAM- Tim Gabungan melakukan pembongkaran sejumlah bangunan semi permanen di kawasan Simpang Dam atau yang dikenal dengan sebutan Kampung Aceh, Jumat (31/03).
Dipimpin langsung Kapolresta Barelang Batam, Kombes Pol Nugroho Tri Nuryanto operasi pembongkaran dilakukan oleh petugas gabungan personil TNI-POLRI, dan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Batam.
"Dalam operasi ini ada sekitar 200 petugas gabungan. Belum lagi tadi pembongkaran juga dibantu oleh masyarakat sekitar," ucapnya, pada Jumat (31/03).




Tulis Komentar