Ini Penampakan Batik Air Pesawat Bawa WNI dari Wuhan sampai di Batam

WNI dari Wuhan, China sampai di Bandara Hang Nadim Batam (sumber foto: istimewa)

TRANSKEPRI.COM.BATAM- Pesawat Batik Air yang menjemput lebih dari 240 warga negara Indonesia (WNI) dari Wuhan, China mendarat di Bandara Hang Nadim Batam pada Minggu (2/2). Pukul 08.45 WIB.

Pesawat itu direncanakan transit maksimal satu jam di Bandara Hang Nadim, Batam. Setelah itu kembali mengudara menuju ke Bandar Udara Raden Sadjad Natuna. Natuna menjadi tempat karantina WNI sebelum dipulangkan ke rumah masing-masing.(009)


[Ikuti TransKepri.com Melalui Sosial Media]




Tulis Komentar