PILKADA KEPRI 2020

Pleno Kabupaten/Kota Rampung, Ansar-Marlin Unggul 308.553 Suara

Ansar-Marlin

TRANSKEPRI.COM.TANJUNGPINANG - Sejumlah wilayah Kabupaten dan Kota di Provinsi Kepulauan Riau telah menggelar Rapat Pleno Terbuka Pemilihan Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Kepulauan Riau.

Data yang diperoleh Tim AMAN dari seluruh saksi di tiap kabupaten dan kota di Provinsi Kepri, paslon Ansar-Marlin mendapatkan perolehan suara 308.553 (39,97%),

Kemudian disusul paslon Isdianto-Suryani (INSANI): 280.160 (36,29%), dan paslon Soerya-Iman Sutiawan 183.317 (23,74%).

Data yang sudah masuk mencapai 100 persen, berasal dari 7 Kabupaten/Kota se-Provinsi Kepri,” kata Ketua Tim Pemenangan AMAN Provinsi Kepri Ade Angga, Kamis (17/12/2020).

“Alhamdulillah, selesai sudah pleno penetapan suara Pilgub di Kabupaten dan Kota se-Provinsi Kepulauan Riau,” ujar Ade Angga.

Berikut Data Rekapitulasi Hasil Pleno Kabupaten/Kota Se-Provinsi Kepri :


LINGGA

1. SINERGI : 9.244

2. INSANI : 18.445

3. AMAN : 26.560

4. TIDAK SAH : 2.982


II. ANAMBAS

1. SINERGI : 5.728

2. INSANI : 7.869

3. AMAN : 12.135

4. TIDAK SAH : 770


III. BINTAN

1. SINERGI : 10.152

2. INSANI : 19.166

3. AMAN : 54.050

4. TIDAK SAH : 3.727


IV. NATUNA

1. SINERGI : 8.145

2. INSANI : 16.902

3. AMAN : 18.929

4. TIDAK SAH : 2.219


V. KARIMUN

1. SINERGI : 22.462

2. INSANI : 49.204

3. AMAN : 35.978

4. TIDAK SAH : 6.010


VI. TANJUNGPINANG

1. SINERGI : 15.706

2. INSANI : 24.775

3. AMAN : 49.921

4. TIDAK SAH : 2.423


VII. BATAM

1. SINERGI : 111.880

2. INSANI : 143.799

3. AMAN : 110.980

4. TIDAK SAH : 10.729


A. Total Suara Sah + Tidak Sah:

1. SINERGI : 183.317 (22,89%)

2. INSANI : 280.160 (34,98%)

3. AMAN : 308.553 (38,53%)

4. TIDAK SAH : 28.860 (3,60%)


B. Total Suara Sah:

1. SINERGI : 183.317 (23,74%)

2. INSANI : 280.160 (36,29%)

3. AMAN : 308.553 (39,97%)

“Data di atas merupakan laporan dari hasil rapat Pleno Kabupaten/Kota yang disampaikan oleh saksi masing-masing Kabupaten/Kota di Kepulauan Riau,” pungkas Ade. (mad)


[Ikuti TransKepri.com Melalui Sosial Media]




Tulis Komentar