Amyurlis Reses di Alai Selatan, Meranti

Ahad, 16 Agustus 2020

Amyurlis, Anggota DPRD Riau Reses di Meranti

TRANSKEPRI.COM.MERANTI- Anggota DPRD Riau Amyurlis menargetkan mengunjungi 101 desa untuk dapil Dumai dan Bengkalis. Sebanyak 39 desa sudah dikunjunginya dalam agenda reses 2020. 

Ribuan masyarakat memadati reses di Desa Alai Selatan, Minggu (16/8). Waktu reses tetap dengan menerapkan protokol kesehatan sebelum memulai kegiatan. Hadir kepala desa,  BPD,  tokoh masyarakat dan tokoh agama.


Kepala Desa Alai Selatan Masnur menyampaikan, selamat datang Anggota DPRD Provisi Riau di tengah- pandemik covid-19 tetap menjemput aspirasi masyarakat Desa Alai Selatan.

"Saat ini Desa Alai Selatan perlu bantuan dan kerjasamanya. Sanggat dibutuhkan dalam membangun Desa Alai Selatan, salah satu masjid tempat ibadah masyarakat," kata Masnur.


Ia mengatakan, kami berterima kasih atas kehadiran Amyurlis alias Ucok yang telah peduli dengan masyarakat Desa Alai Selatan dami pengajuan dalam hal membagun. 

" Desa Alai Selatan harus lah saling memiliki dan membagun secara bersama-sama," katanya. 


Ia berharap dan sangat berakti dalam kenangan sampai kami menjabat dan Amyurlis Alias Ucok dalam menjabat Anggota DPRD Provisi Riau dari dulu udah membantu masyarakat Desa Alai Selatan.

" Kami meminta Membagun Parit beton, membagun kubah Mesjid dan Musholla Al Huda, di Dusun Pelimau ternak Sapi, Kelompok Nelayan, Mesin jahit, Papling blok kantor Desa dan Pagar dan lainya," harapnya.


Sementa itu, Amyurlis Alias Ucok menyampaikan bahwa 39 titik dari Desa ke Desa di pagi ini Desa Alai Selatan ini, banyak hal jelas dilakukan salah satunya Papling blok kantor Desa Alai Selatan sama Desa Lain permintaan yang sama.

" Jadi anggota DPRD itu hati bukan ucapan, sudah kegiatan resmi menyambut aspirasi yang ada bukan seremonial belaka, ini murni menjemput usulan masyarakat dan kami siap langsung tinjau kelapangan," kata  Amyurlis Alias Ucok.

Ia berharap dengan adanya masyarakat bersama- sama mengunakan masker dan menerapkan Protokol Kesehatan dalam Pandemik Covid-19 saat ini, dengan mengunakan hentenitaizer serta menjaga jarak tempat duduk.

" Jangan dinilai dari uangnya, tapi nilailah, dari kepercayaan masyarakat kepada saya sebagai seorang Anggota DPRD Provisi Riau dan kecintaan terhadap masyarakat dengan sepenuh hati saya coba tampung aspirasi masyarakat di Desa Alai Selatan ini dengan Pokok Pikiran (Pokir) dana Aspirasi Masyarakat ," jelasnya.(004)